Cadillac Kenalkan Mesin V6 Twin-Turbo

Written By Unknown on Selasa, 30 Juli 2013 | 10.36

DETROIT- General Motors baru saja merilis secara lengkap mesin V6 Twin-Turbo berkapasitas 3,6 liter terbarunya. Mesin ini tersemat pada Cadillac CTS VSport dan XTS VSport 2014.

 
Seperti dilansir Inautonews, mesin terbaru dari pabrikan automotif terbesar asal Amerika Utara ini, merupakan mesin pertama dari Cadillac. Dirancang oleh para insinyur terbaik perusahaan tersebut.
 
"Dengan menciptakan jalur yang singkat dari turbo ke throttle body, serta komposer yang dapat menarik udara dari inlet box dan mengirimkan udara melalui intercooler yang memberikan efek tenaga langsung kepada pengemudi,' ujar Richard Bartlett, Assistant Chief Engineer mesin 3,6 liter Cadillac.
 
Mesin terbaru Cadillac ini akan menghasilkan daya sebesar daya sebesar 410 tenaga kuda (305 KW), dengan torsi maksimal 500 Nm pada Cadillac XTS VSport 2014. Sementara Cadillac CTS VSport 2014 menghasilkan daya sebesar 420 tenaga kuda dengan torsi maksimal 500 NM.
 
Cadillac XTS 2014 dibanderol dengan harga USD63.020 atau setara dengan Rp646,9 juta. Sedangkan Cadillac XTS VSport dibanderol seharga USD59.995 atau setara dengan Rp615,8 juta.
(zwr)

Anda sedang membaca artikel tentang

Cadillac Kenalkan Mesin V6 Twin-Turbo

Dengan url

http://automaklanic.blogspot.com/2013/07/cadillac-kenalkan-mesin-v6-twin-turbo.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Cadillac Kenalkan Mesin V6 Twin-Turbo

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Cadillac Kenalkan Mesin V6 Twin-Turbo

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger